Acara perpisahan Kukerta UIN Suska Riau tahun 2018



                     Sekdes muntai Barat
         Masyarakat Desa Muntai Barat

Muntai Barat,Rajawaliriaunews. Com.
Perpisahan para mahasiswa Universitas Islam Negeri UIN Suska Riau dengan masyarakat Desa muntai Barat di laksanakan di Masjid Nurul Falah tepat nya di Dusun Indah Sari Desa Muntai Barat malam rabu 28/8/18.

Berbagai kegiatan yang dilakukan para mahasiswa di Desa muntai Barat turut di laksanakan sebagai bentuk kuliah kerja nyata KKN.

Sebelum acara perpisahan para mahasiswa dari Universitas Islam Negeri Riau juga melaksanakan bagi anak anak lomba Azan,lomba membaca Ayat ayat al Quran.

Acara perpisahan Mahasiswa dengan warga masyarakat Desa Muntai Barat yang dilaksanakan setelah selesai sholat Isa mendapat Apresiasi,karna dari seluruh perangkat, kembagaan yang ada serta lapisan masyarakat di Desa Muntai Barat turut hadir.

Ucapan terima kasih yang disampaikan perwakilan dari Mahasiswa UIN Suska Riau Hefriyanto,terkait seluruh kegiatan yang telah dilaksanakan di Desa muntai Barat selama 2 bulan ini mendapat banyak pengalaman,kemudian rasa maaf andai ada dari kami para mahasiswa yang mungkin ada membuat kesilapan' sebutnya.

Kepala Desa Muntai Barat Subari yang diwakili Sekdes Aril dalam sambutannya" terima kasih atas kesedian Adek adek mahasiswa dari Universitas Islam Negeri UIN Suska Riau yang telah melakukan kuliyah kerja nyata di Desa muntai Barat delama 2 bulan ini,telah banyak memberikan ilmu dan pengalaman terhadap masyarakat terlebih pada perjuangan nya terhadap Bantuan 80 ribu Bibit tumbuh tumbuhan dari propinsi seperti Durian,Nangka,Pepaya Madu dan sebagainya, yang akan di bagikan kepada masyarakat di Desa Muntai Barat ini, dan insya Allah kalau sudah berhasil nanti kita akan sama sama menigmatinya.

Kemudian bagi adek adek dari mahasiswa nantinya kalau sudah menjadi pejabat Negara ini jangan lupa Desa muntai barat agar dapat di majukan lagi'.Arianto

Komentar

Postingan populer dari blog ini

PAN Bengkalis Buka Pendaftaran Calon Anggota Legislatif Untu Hadapi Pemilu 2019

Uang dan emas Habis